Monday, April 30, 2012

Kilau Indahnya Sriwijaya


Membahas tentang Sumatera Selatan, satu hal yang langsung teringat di pikiran saya adalah Palembang. Suatu kota di Indonesia yang sangat identik dengan icon-nya, yaitu “Jembatan Ampera”. Jembatan ini merupakan jembatan yang menghubungkan dua daratan Palembang, Seberang Ulu dan Seberang Ilir. Dibangun pada saat Zaman Pemerintahan Presiden Soekarno dan masih tetap berdiri kokoh sampai sekarang. Jika kita melewati Jembatan ini, kita dapat melihat sungai yang terbentang begitu luas dan panjang, yaitu Sungai Musi. Sungai ini merupakan sungai terpanjang yang berada di pulau sumatera. Pada saat malam hari merupakan waktu yang tepat bagi setiap orang  jika ingin melihat keindahan kota Palembang dengan melawati Jembatan Ampera ini.
..........